KK167. DI BETLEHEM T’LAH LAHIR
KIDUNG KEESAAN 167. DI BETLEHEM T’LAH LAHIR
do = g 4/4 MM + 104
1. Di Betlehem t’lah lahir seorang Putera.
Semoga ‘ku menjadi abadi milik-Nya,
sungguh-sungguh abadi milik-Nya.
2. Hatiku kubenamkan di dalam kasih-Nya;
pada-Nya kuserahkan diriku s’lamanya,
sungguh-sungguh diriku s’lamanya.
3. Ya Yesus, ‘Kau kucinta sepanjang hidupku;
bagiku makin i...
KK 166b. DI DALAM PALUNGAN
KIDUNG KEESAAN 166b. DI DALAM PALUNGAN
do = f 3/4 MM + 104
1. Di dalam palungan, tiada yang lain,
Terbaringlah Yesus berbalut kain.
Bintang-Nya di langit mengkilap terang
Dan Yesus tertidur lelap dan tenang.
2. Ternak bersuara membangunkann-Nya,
Tetapi Sang Bayi tiada resah.
Ya Yesus, sekarang hatiku tent’ram,
Engkaulah Temanku di malam kelam.
...
KK 166a. DI DALAM PALUNGAN
KIDUNG KEESAAN 166a. DI DALAM PALUNGAN
do = f 3/4 MM + 84
1. Di dalam palungan, tiada yang lain,
Terbaringlah Yesus berbalut kain.
Bintang-Nya di langit mengkilap terang
Dan Yesus tertidur lelap dan tenang.
2. Ternak bersuara membangunkann-Nya,
Tetapi Sang Bayi tiada resah.
Ya Yesus, sekarang hatiku tent’ram,
Engkaulah Temanku di malam kelam.
3...
KK 165. DALAM KOTA RAJA DAUD
KIDUNG KEESAAN 165. DALAM KOTA RAJA DAUD
do = g 4/4 MM + 80
1. Dalam kota Raja Daud ada kandang yang rendah.
Di palungan dibaringkan Bayi mungil yang lemah.
Yesus Kristus nama-Nya dan Maria bunda-Nya.
2. Ia turun dari surga, Tuhan alam semesta.
Dan palungan dalam kandang tempat tidur bagi-Nya.
Ia hidup beserta orang hina dan rendah.
3. Waktu Ia kana...
KK 164. BINTANG-BINTANG CEMERLANG
KIDUNG KEESAAN 164. BINTANG-BINTANG CEMERLANG
do = f 4/4 MM + 80
1. Bintang-bintang cemerlang pada langit yang cerah,
menyinari, menghiburi domba dan gembalanya.
Malam nyaman dan senyap, kini berseri.
Kidung manis menggema: “Damailah di dunia!”
2. Mari kita bergegas menyembah Sang Penebus,
Yang t’lah lama dinantikan, janji Tuhan t’lah genap.
Raja ...